Administrasi Guru Kelas SD dan SMP Tahun Ajaran 2017/2018

Di dalam Administrasi Guru Kelas SD dan SMP Tahun Ajaran 2017/2018 terdapat berbagai jenis berkas yang harus dipersiapkan oleh Guru baik itu untuk kegiatan pelaksanaan KBM maupun sebagai syarat Akreditasi dan menjadi Guru Profesional.

Secara Garis Besar berikut ini adalah Administrasi Guru Kelas SD dan SMP Tahun Ajaran 2017/2018

Pentingnya kelengkapan administrasi guru dalam melaksanakan kegiatan, hal tersebut dikarenakan segala sesuatu yang berhubungan dengan pekerjaan yang ingin teroganisir secara matang diperlukannya berkas-berkas penunjang sebagai penyimpan data maupun tahapan pelaksanaan kegiatan terutama di sekolah maupun di perkantoran.
Administrasi Guru Kelas SD dan SMP Tahun Ajaran 2017/2018

Salah satunya adalah buku administrasi guru, sebagai catatan agenda yang harus dilaksanakan pada setiap kegiatan belajar mengajar di sekolah. Terkadang kita berpikir bahwa kelengkapan administrasi guru kelas berbeda dengan guru mapel..apakah hal tersebut benar demikian? sepertinya tidak begitu, karena jika kita perhatikan masih terdapat persamaan, dan hanya beberapa saja berkas yang beda, khususnya pada mata pelajaran teretentu.

Pernahkan Bapak/Ibu mendengar istilah software administrasi guru excel? sebuah program berbesis excel yang bisa digunakan untuk membuat semua perangkat administrasi guru profesional, anda bisa mengunduh dan mencoba aplikasi administrasi guru tersebut melalui link berikut ini:
Jika kita perhatikan ada puluhan administrasi yang memang menjadi pokok dalam melengkapi pemberkasan perangkat Guru mengajar di kelas, baik itu administrasi guru sd, administrasi guru smp, administrasi guru smk, bahkan administrasi guru piket namun pada kenyataannya hanya beberapa saja yang dianggap sering diperlukan. Ada berapa sebenarnya jumlah dari berkas tersebut?

Dimulai dari 24 Administrasi Guru sampai 27 Administrasi Guru ada juga hanya berjumlah 25 saja, tapi semua itu bisa anda sesuaikan berdasarkan kebutuhan. Berikut ini contoh administrasi guru :

Daftar Isi Administrasi Guru SD, SMP, SMA:
1. Buku Penghubung
2. Buku Daftar Nilai
3. Buku Daftar Hadir
4. Buku Penerimaan Beasiswa
5. Buku Prestasi Siswa
6. Buku Pembagian Ijazah danNilai Murni UN
7. Buku Pembagian Raport
8. Buku Pembinaan
9. Buku Tamu Kelas
10. Buku Notulen Rapat
11. Buku Kasus dan Penanganannya
12. Buku Inventaris
13. Format Silabus
14. Buku Program Pembelajaran
15. Buku Batas Pelajaran
16. Buku Analisis hasil Evaluasi
17.Buku Program Perbaikan dan Pengayaan
18. Buku Program Bimbingan Konseling
19. Buku Nilai Sumatif
20. Buku PTK,DS,NT,NR,NRT
21. Buku Rekapitulasi Tabungan Siswa
22. Buku Daftar Mutasi Siswa
23. Daftar Peminjam Buku Perpustakaan Sekolah
24. Daftar PeminjamBuku oleh Siswa
25. Buku Supervisi Kelas
Dari beberapa Administrasi Guru Kelas SD dan SMP Tahun Ajaran 2017/2018 di atas, kami mengharapkan ada diantara salah satunya bisa membantu meringankan Bapak / Ibu dalam melengkapi perangkat administrasi di sekolah.

Pilih Link Unduh alternatif di bawah ini:
Mohon Tunggu sedang memuat Link FILE...
Administrasi Guru berharap dengan tersedianya Administrasi Guru Kelas SD dan SMP Tahun Ajaran 2017/2018 ini, semoga saja bisa meringankan pekerjaan (Tugas) anda sebagai tenaga kependidikan khususnya di lingkungan sekolah dan umumnya di perkantoran. Akhir kata kami ucapkan terima kasih karena anda telah sempat mengunjungi blog sederhana ini, jika ada pertanyaan silahkan kirim email melalui halaman kontak.

Jangan Lupa untuk membagikan informasi ini kepada rekan lainnya, supaya bisa menjadi lebih bermanfaat dan bergabunglah dengan Komunitas Sosial Media Blog Administrasi Guru di Facebook, Google Plus dan Twitter.